Lebih Dekat Bersama Kami
Berdiri sejak tahun 2011 Yayasan aqsho Sidoarjo mempunyai visi dan misi salah satunya memberantas Buta baca Alquran di seluruh Nusantara dengan metode asyik dan menyenangkan Metode Aqsho, Adapun program utama kami adalah sebagai berikut :


Program bantuan pengajaran dan wakaf quran untuk yayasan yayasan yatim se indonesia

Program pemberantasan buta baca Alquran di perkampungan dan pedesaan

Program sedekah wakaf alquran, yang akan disalurkan kepada jamaah dan partisipan aqsho
MARI BERJUANG BERGABUNG
BERSAMA AQSHO
bagaimana untuk menjadikan hidup lebih produktif, yaitu dengan mengoptimalkan kegiatan kegiatan yang bersifat sosial, budaya, dan kemanusiaan. Kami mengajak Bapak/ibu/mas/mbak/adik/kakek/nenek, semua untuk bersama menghimpun dan akumulasi amalan sholeh yang kelak menjadikan aset unlimited untuk masa yang akan datang

Pembelajaran untuk bisa membaca alquran memang tidak mudah, apalagi dengan kondisi umur dan beban pikiran...

Belajar Membaca Alquran kapan dan dimana saja bersama Aqsho
Era globalisasi erat sekali dengan dunia teknologi, sehingga menjadi tantangan tersendiri bagi kita semua, waktu yang tidak ada, malas dalam membaca, hingga belum bisa membaca alquran. TENANG KINI ada Aqsho menjawab semua permasalahan diatas
BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM

DAFTAR DONATUR
Kami sangat mengharap sekali anda bisa menjadi bagian dari perjuangan kecil ini, untuk mensupport dan keberlangsungan Yayasan Aqsho untuk memberantas buta baca Alquran di Nusantara
